Cara Menghapus Komentar di Blogspot

Mungkin di blog anda telah banyak komentar yang disampaikan para pembaca, atau ada beberapa komen yang menurut anda tidak sesuai di blog anda, kemudian bagaimana anda menghapus komentar tersebut???

Berikut adalah cara yang simpel untuk menghapus komen di blog anda, baik komen dari registered user atau anonymous:
  1. Login ke akun blogger anda.
  2. Langsung menuju ke blog anda dan cari halaman yang komennya ingin dihapus.
  3. Kemudian lihat pada komen yang ingin anda hapus terdapat ikon trash can (tong sampah) pada sisi kanannya.

  1. Klik ikon tong sampah tersebut, dan akan memunculkan pesan konfirmasi berikut:
  1. Jika anda ingin membatalkan penghapusan klik tombol "Batal", namun jika ingin melanjutkan penghapusan klik tombol "Hapus Komentar" yang akan menghapus isi komentar namun tetap meninggalkan nama pemberi komentar dan akan menampilkan pesan "Posting ini telah dihapus oleh administrator blog." ( "this comment has been removed."), berikut tampilannya:
  1. Namun jika anda men-check kolom Hapus Selamanya? (Tidak Bisa Dibatalkan.), maka komentar tersebut akan terhapus selamanya tanpa meninggalkan nama pemberi komentar dan tidak memunculkan pesan apapun di blog anda, dan tidak dapat dibatalkan.


digg it
buzz yahoo
google
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook
reddit

0 comments:


Posting Komentar

Ads

About Administrator

Foto saya
Howdy, Welcome to my blog.

FOLLOWERS

Powered By Blogger
 

Entri Populer